Kerjasama

- Details
- Category: Kerjasama
- Hits: 406
Berita hangat datang dari Alamanda Shantika Santoso (CEO Binar Academy) yang ternyata merupakan alumnus ESQ mengungkapkan rasa syukur karena pernah mengenyam pendidikan di lembaga yang didirikan oleh Ary Ginanjar Agustian ini, sehingga mengubah hidupnya menjadi lebih baik. Binar Academy adalah lembaga pendidikan non-formal yang bergerak di bidang EdTech (Educational Technology).